Cara Back Up Game Counter Strike Condition Zero


Anda ingin back up game Counter Strike Condition Zero tapi sudah tidak punya installernya lagi? jangan bingung, berikut ini akan saya jelaskan bagaimana membuat back up game ini, sekaligus menjadikannya portable.

Langkah pertama:
Copy semua file di folder instalasi, biasanya di c:\\valve
paste ke sembarang tempat sesuka anda.

Langkah kedua:
Export registry hkey_current_user\software\valve, caranya
- klik start > run
- ketik regedit
- cari hkey_current_user\software\valve
- klik kanan > export
- beri nama sesuka anda

sekarang anda punya file seperti ini:


Langkah ke tiga:
copy shortcut game counter strike pada desktop anda


paste ketempat folder valve tadi
Selesai! file - file yang diperlukan sudah terkumpul semua.

Apakah bisa langsung dimainkan di pc lain yang belum pernah di install counter strike condition zero? bisa, tapi ada caranya.

Begini cara memainkan game tadi di pc yang lain (dari file back up tadi):
Langkah pertama:
Edit dulu shortcut game ini (counter-strike dan condition zero), ini penting karena game ini tidak bisa dimainkan langsung dari file exe nya.
caranya:
- klik kanan pada icon>properties

- pada bagian target dan start in, ganti ke file dimana anda simpan, pada contoh aku langsung tempatkan di d, jadi tinggal ganti c:\ menjadi d:\  (penting! -game cstrike jangan dihilangkan)
- pada pc yang tidak ada instalasi game ini, icon menjadi seperti ini (karena file icon ada di c:\windows\system32
- untuk itu anda harus rubah icon nya dengan memilih change icon dan arahkan ke file Valve\Condition Zero\cstrike\cstrike.exe dan Valve\Condition Zero\czero\czero.exe
Langkah kedua:
klik 2x file registry yang ada buat tadi (untuk menjadikan game ini full version)
Selesai!

SEkarang game ini bisa dimainkan tentu lewat shortcut tadi.