Trik Membuat Tampilan Aplikasi Buatan Anda Jadi Menarik

Bosan kan lihat tampilan kayak gini?

Sama,...

Memang banyak activex / ocx yang dapat membuat skin lebih menarik. Salah satu yang paling terkenal adalah active skin (actskin4.ocx). Namun active skin ini ada kelemahannya,... yaitu skin nya sangat terbatas alias tergantung sama developernya.

Nah, setelah browsing sana-sini, eh ketemu activex yang sangat flexible, support windows theme..file msstyle!
Nama filenya Codejock.SkinFramework.v13.2.1.Demo.ocx, yang aku dapatkan dari sini

Anda tinggal download trus extract.

Tambahkan komponen pada vb6 anda (support c+),
browse ke file yang baru anda extract tadi, trus ok. di toolbox akan muncul icon seperti ini
kemudian drag icon tadi ke form anda

sekarang ke form on load anda tambahkan kode

SkinFramework1.LoadSkin "D:\vb project\ocx\Styles\ss.msstyles", ""
SkinFramework1.ApplyWindow Me.hWnd

loadskin arahkan ke file msstyle anda.
sekarang jalankan file anda....
 atau mau ganti skin kayak gini?
 Atau yang ini?
 yang ini boleh juga...


Nah skin anda bisa menjadi tak terbatas.........

Dimana bisa dapatkan xp theme?....banyak banget,.. paling populer adalah devianart,...tapi aku lebih suka kesini , kenapa? karena filenya kecil-kecil hehehehee....

sekarang tampilan aplikasi gak bakalan model jadul heheheheheheh